Staff Penjualan

1. Sebagai tim Back office, yang membantu tim sales terutama dalam proses administrasi di cabang yang berkaitan dengan pembuatan dokumen penjualan dimulai dari BPB, SO, SPM, dan SJ serta pengajuan NOO dari cabang ke HO 2. Bertugas untuk konfirmasi kepada customer apakah barang yang dipesan atau di order sudah sesuai 4. Bertanggung jawab terhadap penginputan Sales Order (SO) 5. Bertanggung jawab terhadap pembuatan Surat Perintah Muat (SPM) & Surat Jalan (SJ) 6. Bertanggung jawab untuk rencana kiriman besok hari, Bertanggung jawab atas komunikasi lintas departemen terkait pengiriman barang (kesesuaian pengiriman-tonase, jadwal pending, dsb) 7. Bertugas membantu tim sales dalam penawaran barang, melalui call/chat 10. Bertanggung jawab terhadap penginputan dan kesesuaian Tanda Terima Barang (TTB) atas kelebihan atau kekurangan pengiriman

Place of work

PT. Pintarnya Solusi Teknologi
Kab. Sleman
Indonesia

Employer profile

Pintarnya is a one-stop job seeking platform that allows job seekers to easily find and apply jobs. They can create a simple CV and apply to curated job opportunities based on their preferences and experiences and match them with what the employers’ need. This approach simplifies and makes the hiring process more efficient for both job seekers and employers.Job seekers can also expand their skills through free classes and webinars from various experts. 

Local radius

  • Yogyakarta
  • Depok
  • Kasihan
  • Sewon
  • Melati
  • Gamping Lor
  • Godean
  • Bantul
  • Sleman
  • Wedi



Job ID: 9832674 / Ref: 918ce823fabd58d6449983e85814b207

Open application open_in_new

PT. Pintarnya Solusi Teknologi

Employees
51-200
Industry
Internet and Information Technology
Contact
Customer Service Pintarnya
Phone number: +6281210225029call
Email: kontak@pintarnya.com send
Web: https://pintarnya.com open_in_new